Asta, Chiara Nanda (2023) Pengaruh Kualitas Produk, Label Halal, Harga Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Merekwardah Melalui Citra Merek Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Konsumen Produk Merek Wardah Oleh Generasi Y Dan Z). S1 thesis, STIE Indonesia Banking School.
Text (Abstrak)
Abstrak-Skripsi-Chiara Nanda Asta.pdf Download (736kB) |
|
Text (BAB 1)
BAB 1-Skripsi-Chiara Nanda Asta.pdf Download (888kB) |
|
Text (Halaman Judul)
Cover-Skripsi-Chiara Nanda Asta.pdf Download (794kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka-Skripsi-Chiara Nanda Asta.pdf Download (859kB) |
Abstract
Penelitian ini untuk mengetahui hubungan besarnya variabel eksogen kualitas produk, label halal, harga terhadap keputusan pembelian (variabel endogen) produk kosmetik merek wardah dengan citra merek sebagai variabel intervening (mediasi). Populasi dari penelitian ini adalah konsumen produk merek wardah yang terdiri dari generasi Y (1980-1995) dan generasi Z (1995-2010). Data yang dikumpulkan menggunakan kuesioner dan sampel yang digunakan adalah sebanyak 110 responden. Metode yang digunakan analisis data adalah metode kuantitatif SEM-PLS dengan cara mendistribusikan kuesioner dan mengolah dengan bantuan perangkat lunak SmartPLS 3.0. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas produk dan harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian produk kosmetik merek wardah. kualitas produk, label halal, harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap citra merek dan citra merek berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Namun, label halal tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Produk, Label Halal, Harga, Citra Merek, Keputusan Pembelian. |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor |
Divisions: | Prodi S1 Manajemen, Keuangan, dan Perbankan Syariah |
Depositing User: | Ms Dyta Medina |
Date Deposited: | 11 Jul 2024 09:17 |
Last Modified: | 15 Jul 2024 09:34 |
URI: | http://repository.ibs.ac.id/id/eprint/8054 |
Actions (login required)
View Item |