Pengaruh Suku Bunga, Inflasi, Nilai Tukar Terhadap Return Saham Sektoral Properti Dan Real Estate Periode 2011-2015

Faizal, Mohamad Rizki (2018) Pengaruh Suku Bunga, Inflasi, Nilai Tukar Terhadap Return Saham Sektoral Properti Dan Real Estate Periode 2011-2015. S1 thesis, STIE Indonesia Banking School.

[img] Text (Naskah Lengkap)
Mohammad Rizki Faizal, Ma.-IBS, 2017.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (6MB)
[img] Text (Naskah Ringkas)
Mohammad Rizki Faizal, Ma.-IBS, 2017-2.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: http://lib.ibs.ac.id/index.php?p=show_detail&id=38...

Abstract

Return Saham dapat menggambarkan baik atau buruknya situasi pada sektor Properti dan Real Estatedi Pasar Modal Indonesia. Volatilitas Return Saham disebabkan oleh faktor variabel ekonomi makro di dalam negeri seperti BI Rate, Inflasi dan Nilai Tukar. Tujuan daripenelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh variabel BI rate, inflasi dan nilai tukar terhadap return saham. Variabel dependen, return saham diukur dengan menggunakan harga saham bulanan. Pemilihan sampel dilakukan dengan menggunakan purposive sampling dansampel penelitian ini adalah 28perusahaan sektor properti dan real estate di Bursa Efek Indonesia, dan penelitian ini dimulai dari tahun 2011sampai dengan tahun2015 dengan data bulanan Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi Berganda dan Uji T dengan level signifikansi 5% serta diolah dengan menggunakan EViews 9 Hasilnya penelitian ini menunjukan bahwa secara parsial BI Ratedan Nilai Tukar memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap Return Saham sektoral Propertidan Real Estate. Inflasi berpengaruh negatiftetapi tidak signifikan terhadap Return Saham sektoral Properti dan Real Estate Hasil penelitian ini memberikan implikasi kepada manajemen, praktisi, dan akademisi yaitu perlunya mempertimbangkan bi rate,inflasidan nilai tukardalam memprediksi return saham sektoral properti dan real estate Kata Kunci: Return Saham, Properti dan Real Estate,BI Rate, Inflasi, Nilai Tukar

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Prodi S1 Manajemen
Depositing User: Mrs. Deli Apsa
Date Deposited: 29 Apr 2020 13:48
Last Modified: 16 Jul 2024 03:18
URI: http://repository.ibs.ac.id/id/eprint/81

Actions (login required)

View Item View Item