Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Teknologi Informasi, Persepsi Kemudahan Penggunaan, Ketersediaan Fitur, Persepsi Risiko, Keamanan Dan Kerahasiaan Terhadap Penggunaan Mobile Banking (Studi Empiris Pada Bank BUMN Di DKI Jakarta

Rahayuningsih, Friska (2020) Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Teknologi Informasi, Persepsi Kemudahan Penggunaan, Ketersediaan Fitur, Persepsi Risiko, Keamanan Dan Kerahasiaan Terhadap Penggunaan Mobile Banking (Studi Empiris Pada Bank BUMN Di DKI Jakarta. S1 thesis, STIE Indonesia Banking School.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://lib.ibs.ac.id/index.php?p=show_detail&id=56...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sistem informasi akuntansi, persepsi kemudahan penggunaan, ketersediaan fitur, persepsi risiko, keamanan dan kerahasiaan terhadap penggunaan mobile banking. Objek penelitian ini adalah para pegawai bank BUMN yang berlokasi di DKI Jakarta. Penelitian ini dilakukan terhadap 169 responden, data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan pengumpulan data digunakan menggunakan kuesioner secara langsung dengan metode convenience sampling. Penelitian ini diolah dengan menggunakan SPSS version 21. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut: (1) sistem informasi akuntansi berpengaruh positif terhadap penggunaan mobile banking, (2) persepsi kemudahan penggunaan berpengaruh positif terhadap penggunaan mobile banking, (3) ketersediaan fitur berpengaruh positif terhadap penggunaan mobile banking, (4) persepsi risiko tidak berpengaruh terhadap penggunaan mobile banking, (5) keamanan & kerahasiaan tidak berpengaruh terhadap penggunaan mobile banking. Kata kunci: sistem informasi akuntansi, persepsi kemudahan penggunaan, ketersediaan fitur, persepsi risiko, keamanan & kerahasiaan, mobile banking

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Prodi S1 Akuntansi
Depositing User: Ms Dyta Medina
Date Deposited: 27 Apr 2023 07:58
Last Modified: 27 Apr 2023 07:58
URI: http://repository.ibs.ac.id/id/eprint/6761

Actions (login required)

View Item View Item