ANALISIS ATRIBUTE AUDITOR DAN AUDIT REPORT LAG

Idawati, Wiwi (2021) ANALISIS ATRIBUTE AUDITOR DAN AUDIT REPORT LAG. Jurnal Equity, 24 (2). pp. 193-210. ISSN 2684-9739

[img]
Preview
Text
compress Penggabungan data artikel equity.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: https://ejournal.upnvj.ac.id/index.php/equity/arti...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji audit report lag dengan beberapa faktor yang mempengaruhinya seperti komite audit, rotasi audit dan ukuran KAP dengan ROA dan DER sebagai variabel kontrol pada periode 2018 sampai dengan tahun 2020 pada perusahaan pertambangan. Jenis penelitian adalah kausalitas sedangkan data yang digunakan adalah data skunder serta alat analisis data menerapkan Eviews 9 sebagai aplikasi dalam penelitian. Populasi pada perusahaan ini adalah seluruh perusahaan tambang sebanyak 41 dan terdaftar di BEI selama tahun 2018 sampai dengan 2020 dengan teknik penarikan sampel adalah purposive sampling sebanyak 24 perusahaan. Hasil penelitian ini menyatakan rotasi audit serta ukuran KAP memiliki pengaruh dan variabel yang tidak memiliki pengaruh terhadap audit report lag yaitu komite audit. Kata Kunci: Audit Report Lag; Rotasi Audit; Ukuran KAP; Komite Audi

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Mrs. Wiwi Idawati
Date Deposited: 18 Feb 2022 04:30
Last Modified: 21 Feb 2022 03:27
URI: http://repository.ibs.ac.id/id/eprint/4226

Actions (login required)

View Item View Item