PENGARUH ASSET SIZE, PROFITABILITAS, GROWTH OPPORTUNITY DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY PADA TAHUN 2016 - 2020

ADAM, SYAMIR (2021) PENGARUH ASSET SIZE, PROFITABILITAS, GROWTH OPPORTUNITY DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY PADA TAHUN 2016 - 2020. S1 thesis, STIE Indonesia Banking School.

[img] Text
44-Skripsi Syamir Adam-abstract-bab1-refernce.docx

Download (129kB)
[img]
Preview
Text
44-Skripsi Syamir Adam-abstract-bab1-refernce.pdf

Download (756kB) | Preview

Abstract

tujuan penelitian ini adalah untuk menguji: 1. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh yang ditimbulkan oleh variabel asset size terhadap struktur modal industri real estate dan property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2016 – 2020. 2. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh yang ditimbulkan oleh variabel profitabilitas terhadap struktur modal industri real estate dan property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2016 – 2020. 3. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh yang ditimbulkan oleh variabel growth opportunity terhadap struktur modal industri real estate dan property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2016 – 2020. 4. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh yang ditimbulkan oleh variabel kebijakan dividen terhadap struktur modal industri real estate dan property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2016 – 2020 Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan Real Estate dan property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2016 – 2020. Kriteria yang digunakan dalam sampel adalah seluruh perusahaan Real Estate dan Property yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia, serta memiliki laporan tahunan yang menyajikan seluruh data yang dibutuhkan oleh peneliti untuk mengukur setiap variabel penelitian. Pengukuran Struktur Modal pada penelitian ini menggunakan proksi Debt to Equity Ratio (DER). hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1. Asset size berpengaruh positif terhadap struktur modal pada perusahaan Real Estate dan Property. 2. Profitabilitas berpengaruh negatif terhadap struktur modal pada perusahaan Real Estate dan Property. 3. Growth opportunity tidak berpengaruh terhadap struktur modal pada perusahaan Real Estate dan Property. 4. Kebijakan dividen tidak berpengaruh terhadap struktur modal pada perusahaan Real Estate dan Property.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: ASSET SIZE, PROFITABILITAS, GROWTH OPPORTUNITY, KEBIJAKAN DIVIDEN, STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY PADA TAHUN 2016 - 2020
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Prodi S1 Akuntansi
Depositing User: Sparta Sparta
Date Deposited: 21 Oct 2022 01:16
Last Modified: 21 Oct 2022 01:18
URI: http://repository.ibs.ac.id/id/eprint/5387

Actions (login required)

View Item View Item