Pengaruh perilaku organisasi dan kepuasan kerja terhadap turnover intention pada karyawan tetap PT. Bank X Kantor Wilayah III

Utami, Anindya Putri (2017) Pengaruh perilaku organisasi dan kepuasan kerja terhadap turnover intention pada karyawan tetap PT. Bank X Kantor Wilayah III. S1 thesis, STIE Indonesia Banking School.

[img]
Preview
Text (Naskah Lengkap)
Anindya Putri Utami.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Naskah Ringkas)
Anindya Putri Utami 2.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.ibs.ac.id/index.php?p=show_detail&id=33...

Abstract

Penelitian ini meneliti pengaruh Perceived Organizational Support dan Job Satisfaction terhadap Affective Commitment dan Turnover Intention. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 112 karyawan tetap level staff (back office dan frontliner) PT. Bank X kantor wilayah III.Hasil Penelitian menunjukan bahwa Perceived Organizational Support berpengaruh negatif terhadap Turnover Intention, Affective Commitment berpengaruh negatif terhadap Turnover Intention, Job Satisfaction berpengaruh negatif terhadap Turnover Intention, Perceived Organizational Support berpengaruh positif terhadap Affective Commitment, dan Job Satisfaction berpengaruh positif terhadap Affective Commitment. Kata Kunci : Affective Commitment, Job Satisfaction, Perceived Organizational Support, Turnover Intention.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Prodi S1 Manajemen
Depositing User: Ms Dyta Medina
Date Deposited: 02 Jul 2020 05:54
Last Modified: 28 Aug 2020 07:14
URI: http://repository.ibs.ac.id/id/eprint/431

Actions (login required)

View Item View Item