Volatilitas Rambatan Harga Bitcoin Dengan Harga Altcoin Dalam Pasar Uang Kripto

Picaulima, Sylvania Chavelle (2023) Volatilitas Rambatan Harga Bitcoin Dengan Harga Altcoin Dalam Pasar Uang Kripto. S1 thesis, STIE Indonesia Banking School.

[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA-20181111047-SYLVANIA CHAVELLE PICAULIMA.pdf

Download (923kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Halaman Judul)
COVER-20181111047-SYLVANIA CHAVELLE PICAULIMA.pdf

Download (702kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1-20181111047-SYLVANIA CHAVELLE PICAULIMA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Abstrak)
ABSTRAK-20181111047-SYLVANIA CHAVELLE PICAULIMA.pdf

Download (795kB) | Preview
Official URL: http://lib.ibs.ac.id/index.php?p=show_detail&id=10...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana volatilitas rambatan (volatilility spillover) dan arah pergerakan hubungan pada Bitcoin dan lima Altcoin terpilih yaitu Ethereum, XRP, Bitcoin Cash, Litecoin, dan Cardano. Periode penelitian yang dilakukan yaitu pada Januari 2018 – Juni 2021. Data dalam penelitian ini menggunakan data time series yaitu harga penutupan (close price) harian yang diubah menjadi data return dari Bitcoin, Ethereum, XRP, Bitcoin Cash, Litecoin, dan Cardano yang didapatkan dari website Investing. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya volatilitas rambatan diantara Bitcoin dengan lima Altcoin terpilih pada uji EGARCH dan dilanjutkan dengan uji Granger Causality untuk menentukan arah hubungan yaitu dengan hasil bahwa Bitcoin dengan Ethereum dan Bitcoin dengan Litecoin tidak memiliki hubungan kausalitas, Bitcoin dengan XRP dan Bitcoin dengan Cardano memiliki hubungan kausalitas dua arah, dan Bitcoin dengan Bitcoin Cash memiliki hubungan kausalitas satu arah. Kata kunci: Bitcoin, Altcoin, volatilitas, efek rambatan, uang kripto.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Prodi S1 Manajemen
Depositing User: Ms Dyta Medina
Date Deposited: 01 Feb 2023 08:57
Last Modified: 01 Feb 2023 08:57
URI: http://repository.ibs.ac.id/id/eprint/5752

Actions (login required)

View Item View Item