Pengaruh Bonus Plan Dan Loan Loss Provision Terhadap Perataan Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2014-2019)

Vikkatrisakti, Indry (2021) Pengaruh Bonus Plan Dan Loan Loss Provision Terhadap Perataan Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2014-2019). S1 thesis, STIE Indonesia Banking School.

[img] Text (Bab 1)
Bab 1- Indry Vikkatrisakti - 20161112054.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (Abstrak)
Abstrak-Indry Vikkatrisakti - 20161112054.pdf
Restricted to Registered users only

Download (995kB)
[img] Text (Halaman Judul)
Cover-Indry Vikkatrisakti - 20161112054.pdf
Restricted to Registered users only

Download (744kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Dapus-Indry Vikkatrisakti - 20161112054.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: http://lib.ibs.ac.id/index.php?p=show_detail&id=10...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Bonus Plan dan Loan Loss Provision terhadap Perataan Laba. Objek penelitian ini adalah perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014 – 2019. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling sehingga diperoleh 30 sampel bank dengan 170 observasi. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi logistik biner. Hipotesis dalam penelitian ini didasarkan pada penelitian terdahulu dan berbagai teori pendukung lainya. Variabel dependen adalah Perataan Laba. Variabel independen adalah Bonus Plan dan Loan Loss Provision. Variabel kontrol adalah Leverage, Profitabilitas dan Pertumbuhan Perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Bonus Plan dan Loan Loss Provision berpengaruh positif terhadap Perataan Laba. Kata Kunci : Perataan Laba, Rencana Bonus, CKPN, Leverage, Profitabilitas, Pertumbuhan Perusahaan

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Prodi S1 Akuntansi
Depositing User: Ms Dyta Medina
Date Deposited: 05 Jan 2022 06:16
Last Modified: 05 Jan 2022 06:16
URI: http://repository.ibs.ac.id/id/eprint/3900

Actions (login required)

View Item View Item